Senin, 28 Mei 2012

Ujian Praktek SMA kelas XII


UJIAN NASIONAL
SEKOLAH MENENGAH ATAS
TAHUN 2012


Mata Pelajaran                          :        Bahasa Inggris
Program Studi                            :        IPA/ IPS
BentukPenilaian                         :        Tertulis

Standar Kompetensi Lulusan     :        Writing
Siswa mampu mengungkapkan makna dengan langkah-langkah pengembangan retorika yang benar di dalam teks tertulis berbentuk Narrative, Recount, Report, Descriptive, Hortatory, Analytical, Discussion, News item.

Ruang Lingkup Materi               :        Menulis sebuah teks dalam bentuk Narrative, Recount, Report, Descriptive, Hortatory, Analytical, Discussion, News item.

Indikator                                     :        Siswa dapat menentukan dan menuliskan satu topic untuk menulis sebuah  teks dalam bentuk Narrative, Recount, Report, Descriptive, Hortatory, Analytical, Discussion, News item.

Soal                                            :        Tulislah sebuah teks yang sudah diberikan beserta Generic Structur-nya/retorika.

Teknis Pelaksanaan                    :        -     Guru memberikan undian berisi macam-macam bentuk teks,masing-masing bentuk undian berisi satu teks
-          Siswa mengambil secara acak undian
-          Siswa  langsung menuliskan teks beserta Generic Structure berdasarkan undian yang telah diambil 
-          Siswa diberikan waktu berfikir dan menuliskan teks
-          Siswa mengumpulkan
-          Guru mengambil nilai












UJIAN NASIONAL
SEKOLAH MENENGAH ATAS
TAHUN 2012


Mata Pelajaran                          :        Bahasa Inggris
Program Studi                            :        IPA/ IPS
BentukPenilaian                         :        Praktik

Standar Kompetensi Lulusan     :        Speaking
Siswa mampu mengungkapkan makna  wacana transaksional dan atau monolog lisan terutama dalam wacana Narrative, Recount, Report, Descriptive, Hortatory, Analytical, Discussion, News item.

Ruang Lingkup Materi               :        Merespon dan mengungkapkan berbagai tindak tutur di dalam wacana “transaksional” seperti mengusulkan, memohon, mengeluh, membahas kemungkinan atau  kemampuan untuk melakukan sesuatu, dan memerintah, mengakui kesalahan, berjanji, menyalahkan, menuduh, mengungkapkan keingintahuan dan hasrat, dan  menyatakan berbagai sikapmembujuk, mendorong semangat, mengkritik, mengungkapkan harapan, dan mencegah, menyesali, mengungkapkan/menanyakan rencana, tujuan, maksud, memprediksi, berspekulasi, dan memberikan penilaian

Indikator                                     :        Diberikan beberapa bentuk ungkapan, siswa dapat melakukan transaksional dengan pasangannya (pairs)  dengan benar

Soal                                            :        Tulislah dengan tema bebas beberapa bentuk ungkapan yang telah diambil secara acak. Hafalkan dialog tersebut dan garis bawahi ekspresi yang diminta.

Teknis Pelaksanaan                    :        -     Guru memberikan undian berisi ungkapan.,masing-masing undian berisi 5 macam bentuk ungkapan.
                                          -     Siswa mengambil secara acak, kemudian menuliskan dialog dengan tema bebas dengan pasangan.
      -     Siswa menggaris bawahi ungkapan yang diminta
      -     Siswa menghafalkan dan unjuk performance di depan guru
                                                            -     Guru mengambil nilai






Pedoman penskoran
Ujian praktek Writing

No
Aspek yang dinilai
Skor
1
Kinds of Text
a.     Bentuk teks sangat sesuai dengan yang diminta
b.     Bentuk teks kurang sesuai dengan yang diminta
c.      Bentuk teks tidak sesuai sama sekali dengan yang diminta
d.     Sulit menuliskan teks


4
3
2
1
2
Grammar / Structure
a.      Menggunakan tata bahasa dan kosa kata yang tepat
b.      Menggunakan tata bahasa dan kosakata yang terkadang kurang tepat tetapi dapat dimengerti
c.       Menggunakan tata bahasa dan kosakata kurang tepat dan kurang dimengerti 
d.      Menggunakan tata bahasa dan kosakata yang tidak tepat


4
3
2
1
3
Content
a.     Isi teks berhubungan dengan jelas dengan bentuk teks yang diminta
b.     Isi teks berhubungan dengan bentuk teks yang diminta tetapi sesekali kurang jelas
c.      Isi teks  berhubungan dengan bentuk teks yang diminta tetapi sulit dipahami
d.     Isi teks tidak berhubungan dengan bentuk teks yang diminta


4
3

2
1
4
Generic Structure
a.     Sangat berhubungan  dengan jenis teks
b.     Berhubungan  dengan jenis teks tetapi tidak berurutan
c.      berhubungan dengan jenis teks tetapi beberapa kurang jelas
d.     Tidak cocok sama sekali


4
3
2
1
5
Vocabulary
a.      Tatabahasa yang dipakai ber-makna jelas dan efektif
b.      Tatabahasa yang dipakai ber-makna jelas hanya sesekali kurang jelas
c.       Tatabahasa yang dipakai ber-makna kurang jelas
d.      Tatabahasa yang dipakai sulit dipahami


4
3
2
1




Rumus penilaian      :        skor perolehan
                                                                        X 100  =  Nilai
skor maksimal

Contoh penilaian   :                    15
                                                                        X 100 =  75
                                                   20

Pedoman penskoran
Ujian praktek Speaking

No
Aspek yang dinilai
Skor
1
Expression
a.   Dalam dialog semua ungkapan sangat sesuai dengan ungkapan yang  diminta
b.   Dalam dialog ada 1 atau 2 yang tidak sesuai dengan ungkapan yang diminta
c.   Dalam dialog ada 2 sampai 4 yang tidak sesuai dengan ungkapan yang diminta
d.   Dalam dialog tidak ada ungkapan yang sesuai dengan ungkapan yang diminta


4
3
2
1
2
Grammar / Vocabulary
a.   Menggunakan tata bahasa dan kosa kata yang tepat
b.   Menggunakan tata bahasa dan kosakata yang terkadang kurang tepat tetapi dapat dimengerti
c.   Menggunakan tata bahasa dan kosakata kurang tepat dan kurang dimengerti 
d.   Menggunakan tata bahasa dan kosakata yang tidak tepat


4
3

2
1
3
Content
a.   Isi dialog sangat berhubungan dengan ungkapan yang diminta
b.   Isi dialog  hanya beberapa yang  berhubungan  dengan ungkapan yang diminta
c.   Isi dialog  kurang berhubungan dengan ungkapan yang diminta
d.   Isi dialog tidak berhubungan sama sekali dengan ungkapan yang diminta

4
3
2
1

4
Performance
a.   Percaya diri, hafal dan cepat merespon
b.   Percaya diri, walaupun kurang hafal dalam merespon
c.   Kurang percaya diri, walaupun hafal dan gampang merespon
d.   Tidak percaya diri karena tidak hafal dan sulit merspon


4
3
2
1
5
Fluency / Intonation
a.   Ucapan dan intonasi sangat jelas
b.   Ucapan dan intonasi jelas meskipun sesekali terhenti
c.   Ucapan dan intonasi kurang jelas dan mempengaruhi makna
d.   Ucapan dan intonasi tidak jelas dan menghilangkan beberapa kata


4
3
2
1


Rumus penilaian      :        skor perolehan
                                                                        X 100  =  Nilai
skor maksimal

Contoh penilaian   :                    15
                                                                        X 100 =  75
                                                   20




Tidak ada komentar:

Posting Komentar